Mengatasi imei dan baseband null Xiaomi Redmi S2 (YSL) fix nv corrupt. Kasus yang lagi booming dan sering terjadi pada ponsel Xiaomi S2 ini pasti kalian pernah mengalaminya. Tanda-tanda kemunculan nv corrupt ini yaitu dengan hilangnya salah satu imei dibarengi dengan sinyal kartu sim hilang atau tidak ada layanan.
Sobat pasti berpikir itu adalah gejala hardware bagian sinyal seperti ic wtr dan semacamnya. Langkah pertama yang harus dilakukan adalah dengan cara memaksimalkan dulu softwarenya. Disini saya akan sedikit menjelaskan langkah awal sampai akhir pengerjaan imei dan baseband null Xiaomi Redmi S2 (YSL).
Semua file fix sinyal redmi s2 bisa sobat dapatkan secara gratis tanpa berbayar. Sebelumnya file ini sudah saya test dan fix semua, termasuk stuck recovery dan restart mi. Alhasil ponsel bisa normal kembali dan bisa digunakan dengan normal. Berikut langkah fix nya:
Awal mula kasus yang saya dapatkan yaitu akun mi/micloud. Karena posisi Miui 10 ini hanya bypass, pada saat terhubung ke internet tetap saja akun micloud terkunci lagi. Saat itu saya mencoba untuk downgrade miui nya ke miui 9.
Setelah melewati menu konfigurasi dan masuk menu utama imei 1 malah null. Pada posisi ini baseband redmi s2 tidak diketahui tapi imei masih aman. Selanjutnya saya mencoba untuk menghapus partisi sinyal yaitu di bagian modemst1, modemst2 dan fsg alhasil baseband muncul namun imei null semua.
Tidak sampai disitu saja, untuk bisa mengaktifkan diag usb redmi s2 harus di root terlebih dahulu karena tidak bisa manual. Pastikan ponsel sudah dalam keadaan unlock bootloader. Bagi pengguna UFI cukup gunakan special task > unlock bootloader ysl. Berikut cara root redmi S2 tanpa bootlop:
– Extract semua bahan di atas lalu pindahkan twrp ke folder adb fastboot toolnya.
– Saambungkan redmi s2 dalam posisi fastboot mode, dengan menekan tombol power dan volume bawah.
– Buka folder adb fastboot tekan tombol shift dan klik kanan lalu open command prompt here.
– Ketik
fastboot flash recovery twrp-3.2.1-0-ysl.img
Setelah itu ketik lagi :
fastboot boot twrp-3.2.1-0-ysl.img
– Maka otomatis redmi 2 akan masuk ke twrp mode, disini kalian harus format data dulu karena internalnya akan terbaca 0 mb.
– Pindahkan Magisk.zip ke internal lalu instal.
– Reboot system lalu tunggu sampai masuk menu.
Fix Imei & Baseband Redmi S2 YSL
Sekarang posisi Redmi S2 telah terpasang super user, selnjutnya ke proses penulisan imei. Disini saya tidak akan menjelaskan secara rinci tapi step intinya saja yaitu:
Pertama write qcn.
Jika mengalami restart write modem NONHLOS.bin
Write imei (bebas)
Terakhir write partisi sinyal modemst1, modemst2 dan fsg.
Untuk lebih jelasnya bisa ikuti video tutorialnya di bawah ini:
credit by: Ahmad Nur Kabib
Rekomendasi:
7 Cara Mengetahui 16 Digit Kartu ATM BCA Saungfirmware.id-Cara Mengetahui 16 Digit Kartu ATM BCA-Kartu ATM BCA merupakan kartu yang diterbitkan oleh Bank of Central Asia (BCA) untuk memudahkan transaksi perbankan bagi para nasabahnya. Kartu ATM BCA merupakan kartu plastik kecil dengan logo BCA di bagian depan. Kartu ini dapat digunakan untuk melakukan berbagai jenis transaksi, seperti tarik…
Cara Mengecek IMEI Oppo Dengan Mudah dan Tepat Saungfirmware.id-Cara Mengecek IMEI Oppo-Jika Anda merupakan pengguna ponsel Oppo, mengecek IMEI adalah langkah penting untuk memastikan keaslian dan keabsahan perangkat Anda. Nah, IMEI (International Mobile Equipment Identity) adalah nomor identifikasi unik yang diberikan pada setiap ponsel. Dalam artikel ini, kami akan membahas cara mengecek IMEI pada perangkat Oppo Anda. Kami…
Mengatasi imei dan Baseband Null Oppo A57 CPH1701 |… Saungfirmware - Mengatasi imei dan Baseband Null Oppo A57 File Qcn Tested. Sudah beberapa kali saya membuat artikel tentang perbaikan imei null di tipe ponsel. Setiap ponsel pasti memiliki sebuah nomor identitas yaitu imei. Imei tersebut berfungsi sebagai tanda pengenal sekaligus sebagai perantara untuk bisa membaca kartu sim yang kalian gunakan.…
Cara Bypass Micloud Redmi Note 7 Lavender via Ufi… Saungfirmware - Bagaimana cara bypass micloud redmi note 7 lavender menggunakan ufi box terbaru 2020? Ada satu tutorial lagi yang akan saya bahas kali ini yaitu cara bypass akun mi redmi note 7. Nah kabar baiknya bagi pengguna ufi, ada yang spesial yaitu kita hanya menggunakan metode spesial task dengan cara identify…
Cara Memindahkan Foto ke Kartu SD: Panduan Lengkap Saungfirmware.id-Cara Memindahkan Foto ke Kartu SD-Apakah ponsel Anda seringkali kehabisan ruang penyimpanan karena foto-foto yang memenuhi memori internalnya? Jika iya, Anda tidak sendirian. Masalah ini sering dialami oleh banyak pengguna ponsel pintar. Namun, jangan khawatir! Ada cara praktis untuk mengatasi masalah tersebut, yaitu dengan memindahkan foto-foto Anda ke kartu SD.…
Mengatasi Imei & Baseband Null Xiaomi Redmi Note 3… Mengatasi Imei & Baseband Null Xiaomi Redmi Note 3 Pro Secial (Kate). Imei merupakan singkatan dari International Mobile Equipment Identity. Imei ini terdiri dari 15 kode digit dan digunakan sebagai nomor identifikasi hape sobat. Di dalamnya terdapat informasi mengenai kode negara, kode assembling, kode manufaktur, dan serial number. Baca juga: Mengatasi…
Cara Bypass Micloud Xiaomi Redmi S2 YSL MIUI 10 Saungfirmware - Cara Bypass micloud Xiaomi Redmi S2 (YSL) posisi rom global MIUI 10 terbaru. Xiaomi Redmi S2 ini merupakan ponsel yang terbilang cukup sulit untuk bypas akun micloudnya. Pasalnya belum ada tool yang gratis untuk bisa membukanya. Sekalipun itu ada pasti harus donasi terlebih dahulu untuk bisa mendapatkannya. Baca juga:…
Begini Cara Merubah Kartu 3G ke 4G Dengan Mudah Saungfirmware.id-Cara Merubah Kartu 3G ke 4G-Apakah Anda memiliki kartu 3G dan ingin meningkatkan konektivitas Anda ke jaringan 4G yang lebih cepat? Jika iya, artikel ini akan memberikan panduan langkah demi langkah tentang cara mengubah kartu 3G menjadi 4G. Dalam artikel ini, kami akan menjelaskan mengapa meng-upgrade ke jaringan 4G penting,…
Cara Fix 4G + Pasang TWRP Xiaomi Redmi 3 Pro (Ido)… Saungfirmware.id - Cara Fix 4G + Pasang TWR Xiaomi Redmi 3 Pro (Ido) tanpa ubl tested. How to fix 4g xiaomi redmi 3 ido without unlock bootloader? Selain redmi 3 pro, jenis ponsel xiaomi yang harus di unlock jaringan 4g nya yaitu redmi note 3 pro. Karena kedua ponsel itu merupakan salah…
Cara Mengecek Imei Xiaomi dan Langkah Mudah Verifikasinya Saungfirmware.id-Cara Mengecek Imei Xiaomi -Pada era digital sekarang ini, smartphone  sudah jadi bagian tidak terpisahkan dari kehidupan setiap hari kita. Merek Xiaomi, dengan berbagai produk inovatif yang ditawarkannya, telah menjadi salah satu produsen ponsel yang sangat populer. Namun, dengan meningkatnya permintaan terhadap produk Xiaomi, juga ada peningkatan dalam peredaran ponsel…